Hubungi Saya

Jumat, 27 Desember 2013

Ide dan Inspirasi Tren Souvenir Pernikahan / Wedding Souvenir 2014

Dear para capeng,
memasuki tahun 2014, bagi anda yang sedang mempersiapkan pernikahan impian anda
tentunya menginginkan pesta yang meriah, yang memberikan kesan mendalam bagi para undangan anda

Kami dari biebie souvenir menghadirkan aneka koleksi souvenir terbaru bernuansa ekslusif dan elegan untuk menambah kemeriahan pesta anda
Koleksi terbaru kami untuk tahun 2014 antara lain
Wedding Souvenir : Leaf Butter Spreader 
Leaf Spreader, merupakan produk souvenir terbaru kami dan disiapkan untuk tren 2014 yang mana sejalan dengan prinsip kami dalam menyediakan souvenir yang berguna dan dapat digunakan sehari hari, sehingga para tamu undagan akan mendapatkan manfaat selain sebagai kenang-kenangan dalam pesta pernikahan









Tidak ada komentar:

Posting Komentar